Sinopsis Drama Korea Circle
in

Pemain + Sinopsis Drama Korea Circle 2017 Episode 1-Tamat

wekepo.comSinopsis Drama Korea Circle juga termasuk dalam kategori drama korea terbaru 2017 yang ditayangkan mulai tanggal 22 Mei 2017 di channel tvN. Drama bergenre misteri ini akan ditayangkan setiap hari senin dan selasa jam 11 malam waktu KST untuk menggantikan serial drama “The Liar and His Lover” yang sudah habis tayang.

Pembacaan skrip pertama kali dilakukan pada tanggal 15 Maret 2017 lalu di CJ E&M Center yang berlokasi di Sangamdong, Seoul, Korea Selatan. Beberapa pemeran drama tentu saja hadir dalam pembacaan skrip ini, diantaranya Yeo Jin Goo, Kim Kang Woo, Gong Seung Yun sebagai karakter utama drama circle ini. Namun selain beberapa pemain diatas, masih ada pemain pendukung lainnya yang bakal wekepo sajikan untuk sobat semuanya. Yuk langsung simak infonya dibawah ini.

  • Judul: 써클: 이어진 두 세계 / Circle
  • Judul Cina: Circle: 相連 的 兩個 世界
  • Juga dikenal sebagai: Circle: Two Connected Worlds
  • Genre: Sci-fi, Misteri
  • Jaringan siaran: tvN
  • Episode: 10
  • Periode Siaran: 22 Mei 2017 sampai 20 Juni 2017
  • Waktu: Senin & Selasa 23:00 waktu KST

Sinopsis Drama Korea Circle

Drama Korea Circle ini mengambil latar cerita ditahun sekarang yakni 2017 dan masa depan ditahun 2037. Drama Circle akan menceritakan tentang sosok alien atau makluk asing yang datang ke bumi. “Smart Earth” adalah emosi manusia bisa dikendalikan sehingga tidak akan ada kejahatan dan juga penyakit. Dan “General Earth” dimana orang masih menderita wabah penyakit dan pelanggaran hukum yang merajalela.

Trailer Drama Circle

Sinopsis Drama Korea Circle Episode 1-Tamat

  • Sinopsis Drama Circle Episode 1 : belum tersedia
  • Sinopsis Drama Circle Episode 2
  • Sinopsis Drama Circle Episode 3
  • Sinopsis Drama Circle Episode 4
  • Sinopsis Drama Circle Episode 5
  • Sinopsis Drama Circle Episode 6
  • Sinopsis Drama Circle Episode 7
  • Sinopsis Drama Circle Episode 8
  • Sinopsis Drama Circle Episode 9

Pemain Drama Circle

Baca juga: Daftar drama korea terbaik dan terpopuler

#1 Yeo Jin Goo memerankan watak Kim Woo Jin

Yeo Jin Goo

  • Nama: 여진구 / Yeo Jin Goo (Yuh Jin Gu)
  • Profesi: Aktor
  • Tggl. lahir: 13 Agustus 1997
  • Tmpt.lahir: Korea Selatan
  • Glgn.Darah: O
  • Tinggi: 177cm
  • Agency: Janus Entertainment
  • Pernah bermain: Jackpot (SBS, 2016), Orange Marmalade (KBS2, 2015), Potato Star 2013QR3 (tvN, 2013), Missing You @ I Miss You (MBC, 2012), The Moon That Embraces the Sun (MBC, 2012), dll.

#2 Kim Kang Woo memerankan watak Kim Joon Hyuk

Kim Kang Woo

  • Nama: 김강우 / Kim Kang Woo
  • Profesi: Aktor
  • Tggl. lahir: 11 Juli 1978
  • Tmpt.lahir: Korea Selatan
  • Tinggi: 180cm
  • Berat: 70kg
  • Tanda bintang: Cancer
  • Agency: Aktor Namoo
  • Pendidikan: Universitas Joongang (Bertindak besar)
  • Bakat: Ketuk tarian
  • Hobi: Menonton film dan berolahraga
  • Pernah bermain: Clocking Out (NAVER tvcast, 2016), Goodbye Mr. Black (MBC, 2016), Missing Noir M (OCN, 2015), Golden Cross (KBS2, 2014), Haeundae Lovers (KBS2, 2012), dll.

#3 Gong Seung Yun memerankan watak Jung Yun

Gong Seung Yun

  • Nama: 공 승연 / Gong Seung Yun
  • Nama asli: 유승연 / Yoo Seung Yun
  • Profesi: Aktris
  • Tggl. lahir: 17 Februari 1993
  • Tmpt.lahir: Seoul, Korea Selatan
  • Tinggi: 165cm
  • Berat: 46kg
  • Pendidikan: Sungshin Women’s University
  • Keluarga: Suster / penyanyi Jungyeon dan saudara perempuan
  • Agency: Yuko
  • Pernah bermain: Introverted Boss (tvN, 2017), Master: God of Noodles (KBS2, 2016), Six Flying Dragons (SBS, 2015), Heard It Through the Grapevine (SBS, 2015), She’s So Lovable (SBS, 2014), I Love Lee Tae Ri (tvN, 2012), dll.

#4 Lee Ki Kwang memerankan watak Ho Soo

Lee Ki Kwang

  • Nama: 이기광 / Lee Ki Kwang
  • Juga dikenal sebagai: AJ
  • Profesi: Penyanyi dan aktor
  • Tggl. lahir: 30 Maret 1990
  • Tinggi: 174cm
  • Berat: 58kg
  • Tanda bintang: Aries
  • Glgn.Darah: A
  • Agency: Cube Entertainment
  • Kelompok Kpop: B2ST / BEAST
  • Pernah bermain: Monster (MBC, 2016), Mrs. Cop (SBS, 2015), Twenty Years Old (tvN, 2014), My Friend is Still Alive (KBS2, 2013), Me Too, Flower! (MBC, 2011), dll.

Pemain Pendukung Drama Circle

  • Kwon Hyuk Soo memerankan watak Oh Hyung Sa
  • Seo Hyun Chul memerankan watak Hong Jin Hong
  • Ahn Woo Yeon memerankan watak Kim Bum Kyoon
  • Jung In Sun memerankan watak Park Min Young
  • Oh Ui Shik memerankan watak Dong Soo
  • Han Sang Jin memerankan watak Park Dong Gun
  • Song Young Kyu memerankan watak Han Yong Woo
  • Yoo Young memerankan watak Shin Bi Seo
  • Choi Jin Ho

Baiklah sekian dulu daftar pemain + Sinopsis Drama Korea Circle episode 1-tamat. Jangan lupa untuk membaca artikel terbaru lainnya dibawah ini.

Written by wekepo

wekepo.com menyuguhkan informasi dan update seputar dunia entertainment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *